top of page

Forum Posts

ginanjar345
Jun 12, 2017
In Lomba & Kompetisi
Agrivolution Competition merupakan serangkaian perlombaan yang akan memeriahkan MBF (Mechanical and Biosystem Fair) 2017. Agrivolution Competition berupa LKTI yang diperuntukkan bagi mahasiswa perguruan tinggi seluruh Indonesia dengan tema utama yaitu “Optimalization of Agricultural Engineering for Sustainable and Precission Agriculture” Subtema 1. Pertanian Presisi pada kegiatan Pra Panen dan Pasca Panen 2. Tekonologi Robotika dan Sistem Informasi pada Pertanian Presisi. 3. Energi baru dan terbarukan pada kegiatan Pertanian Presisi. 4. Kearifan Lokal dalam menunjang kegiatan Pertanian Presisi . Timeline Acara Registrasi & Pengumpulan Abstrak : 8 Mei - 03 Juli 2017 Pengumuman Lolos Abstrak : 17 Juli 2017 Pengumpulan Berkas Pendaftaran & Karya Tulis : 18 Juli - 4 Agustus 2017 Pengumuman Finalis : 30 Agustus 2017 Technical Meeting : 15 September 2017 Final : 16 September 2017 Hadiah/Fasilitas Juara I : Rp. 5,000,000,- Plakat dan Sertifikat Nasional Juara II: Rp. 3,000,000,- Plakat dan sertifikat Nasional Juara III: Rp. 2,00,000,- Plakat dan Sertifikat Nasional Info lengkap : Kontak Penyelenggara 1. 085693495910 (Gilang A.P) 2. 085377425352 (M. Syafiq) LINE: @yua7203m Instagram: @MBF.2017 Email : mbfipb2017@gmail.com Web : http://mbfipb.web.id/
AGRIVOLUTION COMPETITION 2017 content media
1
0
16

ginanjar345

More actions
bottom of page